Contact Form

 

CIMSA UNAND DI MDGS

model: Teddy K

Pekan MDG’s yang diadakan oleh pemerintah Sumatera Barat berlangsung mulai tanggal 16 – 19 April. MDG’s merupakan singkatan dari Millenium Development Goals yang menjadi isu dunia dalam pembangunan dari berbagai aspek dan salah satunya adalah aspek Kesehatan. Para CIMSA’ers yang berkunjung mendapatkan banyak pengetahuan dan inspirasi terkait isu kesehatan global, khususnya untuk point 4,5, dan 6. MDGs ke-4: Mengurangi Tingkat Kematian Anak .MDGs ke-5: Meningkatkan Kesehatan Ibu.MDGs ke-6: Memerangi HIV/AIDS dan Penyakit Menular Lainnya. Tidak hanya informasi lisan yang didapatkan, kami juga memborong segala jenis leaflet dan poster yang ada disetiap stand. Untuk angkatan 2010 yang mengikuti FOME langsung mengaplikasikan ke keluarga-keluarga yang mereka bina. Semoga tahun 2015 target MDGs Indonesia sukses tercapai. Amin.
Be ACTIVE with CIMSA !

Total comment

Author

Unknown

0   komentar

Cancel Reply